0

Prediksi Bola Schalke VS FC Koln 5 Oktober 2019

Bundesliga 2019/2020 akan segera memainkan pertandingan Schalke Vs FC Koln pada hari sabtu 05/10/2019 berlangsung sekitar pukul 23:30 WIB duel kedua Tim nantinya, menempati markas Schalke di Veltins-Arena Stadium. Schalke, mempunyai banyak saingan saat Timnya menempati posisi klasmen lima besar, untuk menghindar dari hal tersebut, Schalke harus bekerja keras memungut kemenangan beruntun berikunya.

Kondisi Skuad Schalke

Sosok D.Wagner berhasil membuat Timnya naik daun dimusim ini, pasalnya, melihat catatan yang mereka tulis sekarang, secara mengejutkan Schalke sudah memungut sepuluh poin dan mencetak sepuluh Gol dari lima laga yang telah mereka mainkan belakangan ini. Sebelum itu, ketika melewati dua laga pekan kemarin, pada laga saat menjamu tuan rumah Paderborn, meskipun bermain sebagai tamu, Tim Schalke berhasil tumbangkan tuan rumah Paderborn dengan skor telak (1-5), setelah pertandingan berakhir, Schalke melaju pekan berikutnya, pada laga pekan ke-5, Schalke manjamu Fsv Mainz Distadium Veltins, unsur tuan rumah, Schalke membungkam Fsv Mainz dengan skor (2-1). Usai mendapatkan enam poin dari laga tersebut, Schalke segera menjamu FC Koln Distadium Veltins pada laga pekan ke-7 nantinya.

Kondisi Skuad FC Koln

Tim promosi FC Koln usai tumbang dua kali beruntun, harus menelan empedu pahit saat Timnya diberadakan menempati klasmen 16 sementara, pasalnya, melihat catatan yang mereka lakoni dimusim ini, dari lima laga yang mereka mainkan, empat kali mengalami penderitaan, satu kali berhasil mengisi nilai angka dipapan klasmen. Untuk merubah hal tersebut, sebagai Tim Promosi 2019/2020, FC Koln harus berpenampilan lebih garang lagi dari sebelumnya. Dengan cara, atas nama baik A.Beierlorzer segera memperdalam skill J.Cordoba_K.Schindler_F.Kainz dan berniat mempertajam para prajuritnya, untuk dipergunakan ketika melawan para musuh yang akan menjamu Timnya pada musim 2019/2020.

Lima Pertandingan Terakhir Schalke

20/09/2019= Schalke 2-1 Fsv Mainz

15/09/2019= Paderborn 1-5 Schalke

06/09/2019= Schlake 2-4 Viktoria Koeln 1904

31/08/2019= Schalke 3-0 Hertha Berlin

24/08/2019= Schalke 0-3 Bayern Munchen

Lima Pertandingan FC Koln

21/09/2019= Bayern Munchen 4-0 FC Koln

14/09/2019= FC Koln 0-1 Moenchengladbach

31/08/2019= Freiburg 1-2 FC Koln

23/08/2019= FC Koln 1-3 Borussia Dortmund

17/08/2019= Wolfsburg 2-1 FC Koln

Prediksi Line Up

Schalke (4-2-3-1)

GK: 35: A. Nubel

20: J. Kenny- 17: Stambouli- 26: S. Sane- 24: Oczipka- 2: McKennie- 6: Mascarell- 18: Caligiuri- 8: S. Serdar- 25: A. Harit- 19: burgstaller.

FC Koln (4-2-3-1)

GK: 1: T. Horn

14: Hector- 5: Czichos- 33: bornauw- 19: Ehizibue- 6: Hoger- 28: Skhiri- 30: F. Kainz- 24: Drexler- 11: K. Schindler- 15: J. Cordoba.

Prediksi Skor

Schalke 3-1 FCKoln

tata

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *